banner 728x90

Sumenep Potensi Rumput Laut Gudang Batuan Bakal Difungsikan


TransMadura.com, Sumenep —
Kepala Dinas Perikanan Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, akan berupaya untuk memfungsikan gudang rumput laut Batuan yang dibangun tahun 2009 yang tidak terpakai.

“Untuk Rumput Laut yang tidak terpakai, Kita memiliki gudang untuk mengelola rumput laut, pabrik ini di bangun dari 2007 sampai 2009 namun domisinya sampai saat ini belum ada,” kata Kadis Perikanan Arif Rusdi saat ditemui diruang kerjanya, senin 28/08/2017.

banner 728x90

Ia memaparkan, akan membuka lagi  pabrik  rumput laut, karena melihat di Sumenep memiliki potensi yang sangat besar se Jawa Timur. “. Kami akan berupaya untuk itu, karena Sumenep potensi rumput laut terbesar se Jawa Timur, kawasannya mencapai 124 ribu hektar dan domisinya mencapai 6.608 ton basah per tahun, sehingga jika di keringkan mencapai 76 ribu per ton.,”ungkapnya.

Baca Juga :   Paripurna Pembentukan Komisi DPRD Sumenep 2024, Ini Susunannya

Kendati demikian, menurutnya, untuk kapasitas pabrik mesin rumput laut ini masih melimpah luas, jadi itu untuk kedepan akan berupaya pabrik ini bisa di produksi, tahun ini  kami sudah mengupayakan akan berjalan lagi. ( Asm/irwan)

banner 336x280

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *